7 Makanan Yang Diharuskan Disimpan Di Freezer

Kang Arif - site, Menyimpan makanan di dalam freezer dapat memperlambat pengembangan bakteri yang ada di makanan tersebut. Selain itu makanan  akan tetap segar dan aman dari serangan serangga atau hewan hewan yang bisa memakan makanan tersebut.

Makanan yang disimpan di freezer akan tetap awet selama berbulan bulan, bahkan buah dan sayur dapat tetap awet selama 1 tahun dalam keadaan beku di freezer.

Nah, kali ini saya akan memberikan pengetahuan tentang beberapa makanan yang wajib disimpan di freezer :

7 Makanan Yang Diharuskan Disimpan Di Freezer :

1. Potato chips



Potato chips atau keripik kentang biasanya akan alot dalam beberapa hari jika anda menyisakannya, hal ini dapat diatasi dengan cara menyimpan sisa keripik kentang ke dalam freezer yang akan membuat keripik kentang akan tetap renyah.

2. Whipped cream

Anda ingin membuat whipped cream bertahan lama? Simpan saja di freezer, whipped cream akan bertahan selama berbulan - bulan. Setelah itu whipped cream akan ada dalam keadaan beku dan andapun dapat memakannya dengan cokelat panas.

3. Garlic

Dalam sebuah penelitian membekukan garlic atau bawang putih ke dalam minyak akan mencegah resiko botulisme (penyakit yang menyebabkan kekakuan otot).

4. Pancakes


Semua jenis dari pancakes dapat anda bekukan, dengan membekukannya anda akan membuat pancakes tetap lezat sampai beberapa bulan ke depan.

5. Sandwich

Pertama bekukan sandwich setidaknya setengah jam, kemudian masukan sandwich ke dalam kantong plastik freezer. Tekan plastik sampai semua udara keluar sebelum plastik ditutup. Dan anda akan merasakan kelezatannya sampai tiga bulan ke depan.

6. Avocado

Blender avocado atau alpukat bersamaan dengan satu sendok makan lemon, hal ini bertujuan agar alpukat tidak berwarna kecoklatan. Setelah itu bekukan hasilnya, dan anda dapat menikmatinya dengan digunakan untuk membuat smoothie.

7. Bread


Iris bread atau roti, setelah itu tumpuk roti tersebut dan masukan ke dalam kantong freezer. Dan jangan lupa untuk mengeluarkan udara di dalam plastik sebelum anda menutupnya.

BAGIKAN KE ORANG TERDEKAT ANDA
ONE SHARE ONE CARE

Sekilas tentang penulis : Admin

Seorang Anak Bandung yang Ingin Membantu Menambah Wawasan Masyarakat Indonesia

4 komentar Add Comments

Thanks info, yh nambah ilmu

oh begitu toh, biasanya sih kalo naro roti dimana aja yg penting aman haha
thx gan infonya

- Selalu berkomentar sesuai tema bacaan
- Tidak diperbolehkan mempromosikan Web/Blog, Barang, Jasa, Dsb.
- Selalu berkomentar dengan perkataan baik dan sopan
- Dilarang keras menaruh Link Aktif (dianggap spam)

Selamat Berkomentar ..... :D